4 Film Korea yang Sukses Diremake di Indonesia, Ada yang Dibintangi Tatjana Saphira hingga Baim Wong

Inilah daftar film Korea yang sukses diremake di Indonesia, antara lain Miss Granny yang dirubah judulnya menjadi Sweet 20, Miracle in Cell

image

JatimNetwork.com - Film Korea tentu menarik perhatian para pecinta drama.

Kesuksesan film Korea tentu membuat negara lain tertarik untuk membuat ulang atau dikenal dengan istilah remake.

Bahkan salah satunya menjadi film terlaris Indonesia sepanjang tahun 2022 lalu.

Baca Juga: Pasti Seru! Ada 5 Drakor Terbaik yang Dibintangi Park Seo Joon Selain Hwarang, Salah Satunya Fight for My Way

Lantas, apa sajakah deretan film Korea yang telah sukses diremake di Indonesia?

Simak daftarnya berikut ini.

1. Miss Granny

Film Korea yang telah rilis tahun 2016 silam ini diremake dalam versi Indonesia dan dibintangi oleh aktris Tatjana Saphira.

Film ini dirubah judulnya menjadi Sweet 20.

Berkat film ini, Tatjana didapuk menjadi nominasi Pemeran Utama Wanita Terbaik FFI 2017.

Baca Juga: King The Land Tayang Dimana? Ini Link Nonton Streaming Episode 1-8 Drakor yang Dibintangi YoonA dan Junho

2. Hello Ghost

Film dengan judul yang sama telah dirilis terlebih dahulu di Korea Selatan pada tahun 2010 silam.

Pada bulan Mei 2023 kemarin, film ini dirilis ke dalam versi Indonesia dan dibintangi oleh Enzy Storia, Indro Warkop, Onadio Leonardo, hingga Hesti Purwadinata.